Tak menyangka, kau hancurkan aku
Dengan caramu, permainkanku
Seolah ku manusia yang tak berharga
#Bridge 1
Tak berharga, yang tak berharga
Reff
Pergi pergi-pergilah
Pergi tinggalkan aku
Bila sudah tak cinta
Dan dapat penggantiku
Dan kini aku percaya
Cintamu palsu, kau hanya berpura-pura
Mencintaiku, seumur hidupmu
Nyatanya kau pergi meninggalkan aku
#Bridge 2
Tinggalkan aku, tinggalkan saja aku