saat ku kenal dirimu
hingga saat ini pun begitu cinta
ingin aku , ungkapkan semua rasa
cintaku ini padamu
tapi sulit tuk katakan semua
hingga akhirnya kau tiada
reff :
sesal dalam diriku
tak ku ungkapkan semua
rasa didalam hatiku semasa hidupmu
meski kini kau pergi
tinggalkan dunia
rasa cinta ini kan selamanya
selamanya walau kau tiada
verse 2:
andai waktu dapat kuputar kembali
takkan kusiakan ini
kukan ungkap semua cinta ini
tapi semua hanya bisa kusesali
dan kini kuratapi
kepergian dirimu selamanya
kini akhirnya kau tiada
reff :
sesal dalam diriku
tak ku ungkapkan semua
rasa didalam hatiku semasa hidupmu
meski kini kau pergi
tinggalkan dunia
rasa cinta ini kan selamanya
selamanya walau kau tiada